X TKJ 2
SMK YADIKA
13
ai nuraini & dian lestari
PHERIFERAL
Network card
Modem
Middi card
Tv card
Input
device
Keyboard
Mouse
Joystick
Trackball
Scanner
Touch screen
Prosessing
unit
CPU
Prosesor
Ram
Rom
Output
device
Printer
Monitor
Speaker
Projektor
STORAGE
DEVICES
Harddisk
Flash disk
Disket
Ram
CD/DVD
CDRW/DVD RRW
Penjelasan
dari input device ( alat masukan ) :
Adalah perangkat keras komputer yang
berfungsi sebagai alat untuk memasukan data atau perintah
kedalam komputer.
Input device adalah alat yang digunakan untuk
menerima dan dapat berupa signal input atau
maintenance input .
Macam – macam
alat input device , sebagai berikut :
keyboard => merupakan alat input
standard yang diperlukan dalam setiap pc.
Mouse => merupakan komponen input
yang sangat diperlukan jika menggunakan sistem
operasi grafis.
Joystick => alat masukan komputer Yng berwujud tuas yang dapat bergerak ke
segala arah
Alat ini dapat mentransmisikan arah sebesar dua atau tiga dimensi
ke komputer.
Track Ball => perangkat yang sejenis
dengan mouse atau stylus. Alat ini mirip mouse yang
dibalik dan digunakan
dengan menggelindingkan bolanya.
Touch screen => display yang mampu mendeteksi sentuhan . Ini
memungkinkan touch screen
sekaligus menjadi input device menggantikan keyboard
dan mouse.
Penjelasan
dari output device ( alat keluaran)
Adalah perangkat keras komputer yang
berfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai hasil
pengolahan data.
Macam-macam alat dari ouput device
Hard copy device ( Printer ) =>
yaitu alat yang digunakan untuk mencetak tulisan dan image
pada media keras
seperti kertas atau film.
Soft copy device ( Monitor ) => alat
yang digunakan untuk menampilkan tulisan dan image
pada media lunak yang berupa
sinyal elektronik.